Minggu, 05 Februari 2012

Terjemah Inggris ke Bahasa Indonesia – Cara Mudah Menterjemah Inggris ke Bahasa Indonesia

By Walfajri

Banyak di antara kita bingung ketika mendapat tugas menterjemah inggris ke bahasa indonesia atau sebaliknya. Tapi sekarang tidak perlu bingung, tenang saja, ada program terjemah Inggris ke bahasa Indonesia Online yang sangat mudah, cepat dan sangat simpel untuk digunakan. Apa sih nama programnya?

Google translate! Ya inilah nama program baru yang sekarang telah dikeluarkan oleh Mbah Google. Dengan google translate ini, kamu bisa menterjemah Inggris ke bahasa Indonesia dengan mudah dan cepat.

Google translate ini dapat menterjemah Inggris ke bahasa Indonsia dengan jauh lebih baik, Tidak seperti software translator yang biasanya kaku sehingga terkesan sulit dipahami. Inilah kelebihan google translator dibandingkan sowftware translator.

Selain terjemah Inggris ke bahasa Indonesia, google translate juga bisa menterjemahkan sebaliknya, dari bahasa Indonesia ke bahasa Inggris atau bahasa-bahasa lainnya.

Cara menerjemakan:

1. buka halaman web: www.Translate.Google.Com


2. setelah webnya muncul, ketikkan atau copy paste kalimat atau paragraph yang ingin kamu terjemahkan ke dalam kotak terjemahan.

3. Pilih Bahasa yang yang kamu inginkan dibawah kotak tersebut.
contohnya : dari Inggris ke Bahasa Indonesia (atau sebaliknya)

4. lalu klik menu "Terjemahkan" dan selesai….

coba lihat hasilnya sekarang…
sangat mudah dan simpel bukan…?

Nah Kalo kamu juga menginginkan terjemah Inggris ke bahasa Indonesia berupa suatu halaman web, kamu juga bisa minta bantuan google translate. caranya:

Tinggal masukkan saja url pada alamat web yang mau kamu terjemahkan ke kotak terjemahan, Lalu pilih terjemah dari Inggris ke bahasa Indoneisa, lalu klik tombol terjemahkan dan lihat hasilnya … Dengan sekejap, web berbahasa Inggris akan berubah menjadi bahasa indonesia.

its easy men..
so.. Go Translate…^_^

Check out the other guides on Belajar cepat bahasa Inggris, Kursus online bahasa Inggris!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar